Kombel bimbingan penulisan berita MeDSoS di SMPN SATU ATAP JABON

Kombel. SMPN SATU ATAP JABON. Sabtu 24 Agustus 2024

Aug 24, 2024 - 10:54
 0  7
Kombel bimbingan penulisan berita MeDSoS di SMPN SATU ATAP JABON
Foto Kegiatan Kombel SMPN SATU ATAP JABON dengan tema "Membangun Budaya Literasi dan Publikasi di MeDSoS

Sidoarjo, 24 Agustus 2024 - Dalam rangka meningkatkan kompetensi guru dibidang literasi, SMPN SATU ATAP JABON melaksanakan kegiatan komunitas belajar dengan tema membangun budaya literasi dan publikasi di MeDSoS dengan narasumber Bapak Herry Supriyanto, S.Si.

Para guru di SMPN SATU ATAP JABON belajar dari register di portal.medsos.online. portal tersebut merupakan portal resmi MeDSos dari Dinas Pendidikan Sidoarjo. MeDSoS sendiri merupakan singkatan dari Media Digital Sekolah Sidoarjo. Setelah register para guru diberikan narasumber trik-trik menulis berita agar bisa trending, terakhir para guru belajar membuat berita yang baik dan menarik di MeDSoS.

What's Your Reaction?

like

dislike

love

funny

angry

sad

wow